mulai dipasang 8 juli 2012 - berakhir Tanggal 8 November 2012

10 Situs Web Indonesia dan Dunia

Situs Jejaring Sosial

Berikut adalah daftar nama situs jejaring sosial (Social Network Websites) terpopuler, berdasarkan jumlah pengguna yang terdaftar, yang masih aktif saat halaman ini ditulis:
Jumlah pengguna terdaftar: 845.000.000
Terbuka untuk pengguna berusia 13 tahun keatas.
2. Qzone
Jumlah pengguna terdaftar: 480.000.000
Berbahasa Mandarin, pengguna terbesar adalah pengguna internet di China daratan, terbuka untuk segala usia.
3. Twitter
Jumlah pengguna terdaftar: 300.000.000
Salah satu situs micro-blogging terpopuler di dunia, terbuka untuk segala usia.
4.Habbo
Jumlah pengguna terdaftar: 200.000.000
Sesuai untuk remaja/ABG, terbuka untuk pengguna berusia 13 tahun keatas.
5. Renren
Jumlah pengguna terdaftar: 160.000.000
Salah satu situs utama di China, yang sebelumnya bernama 校内 (Xiaonei). Terbuka untuk umum.
6. Badoo
Jumlah pengguna terdaftar: 133.000.000
Situs umum, bertemu orang baru dan kencan/perjodohan. Populer di Eropa dan Amerika Latin. Terbuka untuk usia 18 tahun keatas.
7. LinkedIn
Jumlah pengguna terdaftar: 120.000.000
Situs jejaring sosial untuk pebisnis dan professional. Terbuka untuk usia 18 tahun keatas.
8. Bebo
Jumlah pengguna terdaftar: 117.000.000
Terbuka untuk umum bagi yang berusia 13 tahun keatas.
9. VKontakte
Jumlah pengguna terdaftar: 111.578.500
Berbahasa Rusia, terbuka untuk umum.
10.Tagged
Jumlah pengguna terdaftar: 100.000.000
Dikenal juga sebagai H15, terbuka untuk umum dan segala usia.
Beberapa situs jejaring sosial lain yang memiliki banyak pengguna terdaftar (registered users), namun belum termasuk dalam 10 besar adalah:
  • Orkut, populer di India dan Brazil, dimiliki oleh Google.
  • MySpace, sempat menjadi yang terpopuler di tahun 2005-2008.
  • Google+, situs jejaring sosial milik Google. Sejak peluncuran perdana, jumlah pengguna G+ terus meningkat dengan pesat.
  • Friendster, saat ini FS tidak lagi populer di Amerika dan telah berganti pemilik, namun masih memiliki banyak pengguna aktif di kawasan Asia Tenggara.
  • Hi5, sebelumnya merupakan kandidat kuat alternatif dari Friendster, sebelum akhirnya tergantikan oleh kehadiran Facebook.
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Fersona Dohare
Copyright © 2011. Fersona Dohare - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Fersona Dohare
Proudly powered by Blogger